LAMPUNG TIMUR - Satuan Lalulintas Polres Lampung Timur Polda Lampung (Satlantas Polres Lamtim) terus melakukan upaya guna menekan angka kecelakaan lalu lintas di Lampung Timur.
Salah satu upaya yang terus dilaksanakan adalah dengan melakukan sosialisasi kepada seluruh lapisan masyarakat yang notabenenya menggunak ...
Polres
LAMPUNG TIMUR - Kegiatan Jumat Curhat yang diadakan oleh Polres Lampung Timur kali ini diselenggarakan di Desa Muara Jaya Kecamatan Sukadana Kabupaten Lampung Timur. Acara ini berlangsung pada Jum'at, 06 September 2024, dan dihadiri oleh berbagai pihak penting di wilayah tersebut.
Kegiatan tersebut dihadiri oleh ...
Polres
LAMPUNG TIMUR - Polsek jajaran Polres Lampung Timur terus menggiatkan kegiatan Blue Light Patrol sebagai langkah preventif dalam mencegah tindak kejahatan C3 (Curat, Curas, Curanmor) serta menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Kegiatan ini dilaksanakan setiap malam hingga dini hari dengan tujuan ...
KRYD
LAMPUNG TIMUR - Polres Lampung Timur terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat melalui kegiatan rutin Pam Rawan Pagi (Pengamanan Rawan Pagi). Kegiatan ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamseltibcarlantas (Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas) saat jam sibuk pagi hari ...
KRYD
LAMPUNG TIMUR - Polsek jajaran Polres Lampung Timur aktif melakukan pengecekan ketersediaan air bersih di berbagai wilayah yang terdampak kemarau panjang. Langkah ini diambil sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat yang mengalami kesulitan air bersih akibat minimnya curah hujan di wilayah Kabupaten Lam ...
Polres
LAMPUNG TIMUR - Kapolsek Melinting AKP Saipullah, bersama sejumlah personel Polsek Melinting aktif melaksanakan kegiatan bimbingan dan penyuluhan (binluh) kepada masyarakat setempat sebagai bagian dari upaya cooling system menjelang Pilkada 2024 Kabupaten Lampung Timur. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi ...
Polres